Dosen Faperta Hadiri Workshop dan Public Hearing Standar Pelayanan Publik di Badan Standarisasi Instrumen Pertanian Provinsi Bengkulu
Dengan adanya transformasi Badan Penelitian dan Pengambangan Pertanian menjadi Badan Standarisasi Instrumen Pertanian (BPSIP) berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 117 Tahun 2022, BPSIP Provinsi Bengkulu menyelenggarakan Workshop dan Public Hearing Standar…